Hari Ibu

Di hari ini 22 Desember 2023, SMKN 1 Salam melaksanakan upacara hari Ibu ke 95.

UPACARA DALAM RANGKA HARI IBU KE-95

Tanggal 22 Desember dijadikan sebagai hari Ibu yang disahkan dalam Kongres Perempuan Indonesia III di Bandung. 

Makna hari Ibu adalah hari kebangkitan perempuan Indonesia dan merupakan persatuan dan kesatuan kaum perempuan yang tak terpisahkan dari kebangkitan dan perjuangan bangsa.

Di hari ini 22 Desember 2023, SMKN 1 Salam melaksanakan upacara hari Ibu ke 95.

Suasana yang membahagiakan karena petugas upacara adalah guru perempuan. Karena hari ini didedikasikan untuk seluruh ibu Indonesia.

#Berita
SHARE :
Berikan Komentar
Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun). Komentar akan ditampilkan setelah disetujui oleh Admin

LINK TERKAIT